Roberto Mancini Prihatin Mario Balotelli Menganggur Saat Ini
LIGAPEDIA – Mario Balotelli masih menganggur usai memutuskan kontraknya di Brescia. Kondisi terkini Super Mario membuat Roberto Mancini, pelatih Timnas Italia, prihatin. Balotelli mengakhiri kontraknya dengan Brescia, setelah tim berjuluk Rondinelle itu terdegradasi ke Serie B pada akhir musim lalu. Padahal, dia baru menjalani musim pertamanya di sana sejak dibeliContinue Reading