Barcelona Vs Real Madrid: Los Blancos Bungkam Barca 3-1
2020-10-25
LIGAPEDIA – Barcelona harus mengakui kemenangan Real Madrid di kandang sendiri dalam partai lanjutan Liga Spanyol. Diawali dua gol cepat, Madrid bungkam Barcelona 3-1. Duel El Clasico antara Barcelona vs Real Madrid digelar di Camp Nou, Sabtu (24/10/2020) malam WIB. Gol sudah tercipta di menit kelima, ketika Federico Valverde membuatContinue Reading